• Jelajahi

    Copyright © buserpolri.com
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan

    Bukti Dedikasi Anggota, Polres Karawang Gelar Upacara Kenaikan Pangkat Anggotanya

    BUSER POLRI
    Februari 10, 2025, 2/10/2025 WIB Last Updated 2025-02-10T03:30:39Z
    masukkan script iklan disini
    masukkan script iklan disini



    Polres Karawang –Buserpolri.com

     Kapolres Karawang AKBP Edwar Zulkarnain melalui Wakapolres Karawang Kompol Muhamad Rustandi memimpin upacara kenaikan pangkat dua anggota Polres Karawang yang digelar di halaman Mapolres setempat pada hari ini, Senin (10/02/2025).


    Upacara tersebut dihadiri oleh seluruh pejabat utama, Perwira, bintara dan ASN


    dan Polsek Jajaran melalui zoom, Dalam upacara tersebut, dua orang anggota mendapatkan kenaikan pangkat yaitu Aiptu Sugiyo dan Aiptu Akhmad Saekhu dinaikan pangkatnya menjadi Ipda.


    Dalam amanatnya Kapolres Melalui Wakapolres mengucapkan selamat kepada kedua anggotanya tersebut, dimana berhasil meraih kenaikan pangkat.


    " Bahwa hal tersebut merupakan hasil dari dedikasi, profesionalisme, dan kerja keras yang telah ditunjukkan dalam menjalankan tugas di masyarakat. Tandasnya.


    “Saya berharap dengan kenaikan pangkat ini, para anggota Polres Karawang, semakin termotivasi untuk meningkatkan kinerja, disiplin, serta tanggung jawab dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. Ujarnya.


    Kapolres juga menekankan bahwa Kenaikan pangkat bukan hanya sekadar penghargaan, tetapi juga sebuah tantangan untuk terus berusaha lebih baik lagi.


    Kapolres juga mengingatkan seluruh anggota untuk tetap menjaga Kepercayaan masyarakat, dengan meningkatkan profesionalisme dan.kekampuan dalam menjalankan tugas tugas kepolisian dengan tetap menjaga nama baik institusi Polri, tutup Kapolres.


    Lusiana 

    Komentar

    Tampilkan